Path: Top > Artikel Jurnal Skripsi Keperawatan > ARTIKEL S1 KEPERAWATAN 2019

PENGARUH RELAKSASI GENGGAM JARI TERHADAP KECEMASAN PADA ANAK PENDERITA LEUKEMIA DI RSUD Dr. MOEWARDI

Undergraduate Theses from 01 / 2019-07-04 10:47:57
Oleh : VERONIKA CHANDRA AMELIA PUTRI NIM S15042_40, STIKes Kusuma Husada Surakarta
Dibuat : 2019-07-04, dengan 1 file

Keyword : Kecemasan, Relaksasi genggam jari

Leukemia limfoblastik akut merupakan bentuk leukemia yang paling umum dijumpai pada anak.gejala dari leukemia adalah keseluruhan peningkatan jumlah sel-sel leukemia adalah akibat dari proses akumulasi. Dampak dari leukemia akan mengalami kecemasan pada anak, salah satu cara pengobatan non farmakologi yaitu dapat dilakukan dengan cara relaksasi genggam jari, relaksasi genggam jari dilakukan dengan cara memegang ibu jari, anjurkan pasien tarik nafas dan menutup mata lalu hembuskan nafas secara perlahan dan teratur.



Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh relaksasi genggam jari terahadap kecemasan pada anak penderita leukemia. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif, desain penelitian pre eksperimen pre and post test without control group. Penelitian ini dilakukan kepada 50 responden pada anak penderita leukemia yang mengalami kecemasan di RSUD Dr. Moewardi dipilih menggunakan purposive sampling.



Hasil penelitian sebelum dilakukan relaksasi genggam jari didapatkan nilai mean 1,96 setelah dilakukan relaksasi genggam jari didapatkan nilai mean 1,04 Pada uji wilcoxon didapatkan hasil bahwa nilai p=,000 dimana p<0,05, yang artinya dalam penelitian ini ada pengaruh penurunan kecemasan sebelum dan sesudah diberikan relaksasi genggam jari.



Relaksasi genggam jari menghasilkan rangsangan, rangsangan tersebut akan mengalirkan semacam gelombang kejut menuju otak yang kemudian diproses dengan cepat dan diteruskan menuju saraf, kemudian sumbatan dijalur energi menjadi lancar sehinga dapat mengurangi kecemasan.

Deskripsi Alternatif :

Leukemia limfoblastik akut merupakan bentuk leukemia yang paling umum dijumpai pada anak.gejala dari leukemia adalah keseluruhan peningkatan jumlah sel-sel leukemia adalah akibat dari proses akumulasi. Dampak dari leukemia akan mengalami kecemasan pada anak, salah satu cara pengobatan non farmakologi yaitu dapat dilakukan dengan cara relaksasi genggam jari, relaksasi genggam jari dilakukan dengan cara memegang ibu jari, anjurkan pasien tarik nafas dan menutup mata lalu hembuskan nafas secara perlahan dan teratur.



Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh relaksasi genggam jari terahadap kecemasan pada anak penderita leukemia. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif, desain penelitian pre eksperimen pre and post test without control group. Penelitian ini dilakukan kepada 50 responden pada anak penderita leukemia yang mengalami kecemasan di RSUD Dr. Moewardi dipilih menggunakan purposive sampling.



Hasil penelitian sebelum dilakukan relaksasi genggam jari didapatkan nilai mean 1,96 setelah dilakukan relaksasi genggam jari didapatkan nilai mean 1,04 Pada uji wilcoxon didapatkan hasil bahwa nilai p=,000 dimana p<0,05, yang artinya dalam penelitian ini ada pengaruh penurunan kecemasan sebelum dan sesudah diberikan relaksasi genggam jari.



Relaksasi genggam jari menghasilkan rangsangan, rangsangan tersebut akan mengalirkan semacam gelombang kejut menuju otak yang kemudian diproses dengan cepat dan diteruskan menuju saraf, kemudian sumbatan dijalur energi menjadi lancar sehinga dapat mengurangi kecemasan.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publisher01
OrganisasiSTIKes Kusuma Husada Surakarta
Nama KontakSoqib Abu Hasan, A. Md
AlamatJl. Jaya Wijaya No.11
KotaSurakarta
DaerahKadipiro
NegaraIndonesia
Telepon+62-0271-857724
Fax+62-0271-857724
E-mail Administratorsoqib_ah@rocketmail.com
E-mail CKOstikkusuma@yahoo.com

Print ...

Kontributor...

  • Ns. Happy Indri Hapsari, M.Kep

    Ns. Siti Mardiyah, M.Kep, Editor: Stikes Kusuma Husada Surakarta

Download...