Path: Top > Artikel Jurnal Skripsi Keperawatan > ARTIKEL S1 KEPERAWATAN 2019

KADAR ASAM URAT DENGAN TERAPI BEKAM BASAH DI TITIK ZOHRUL QODAM PADA PENDERITA HIPERURISEMIA DI RUMAH PENGOBATAN IKLAS KARANGANYAR

Undergraduate Theses from 01 / 2019-08-03 09:35:00
Oleh : Feri Apriyanto NIM.S15111_16, STIKes Kusuma Husada Surakarta
Dibuat : 2019-08-03, dengan 1 file

Keyword : Asam urat, bekam, hiperurisemia, titik zohrul qodam

Asam urat merupakan zat hasil akhir metabolisme purin dalam tubuh. Penumpukan zat purin secara berlebih dalam tubuh disebut hiperurisemia. Penatalaksanaan hiperurisemia terbagi menjadi 2 yaitu penatalaksaan secara farmakologis dan non farmakologis. Penatalaksanaan secara non farmakologis diantaranya bekam. Prinsip dari bekam sendiri adalah membuang racun atau toksin melalui permukaan kulit yang di bekam

Deskripsi Alternatif :

Asam urat merupakan zat hasil akhir metabolisme purin dalam tubuh. Penumpukan zat purin secara berlebih dalam tubuh disebut hiperurisemia. Penatalaksanaan hiperurisemia terbagi menjadi 2 yaitu penatalaksaan secara farmakologis dan non farmakologis. Penatalaksanaan secara non farmakologis diantaranya bekam. Prinsip dari bekam sendiri adalah membuang racun atau toksin melalui permukaan kulit yang di bekam

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publisher01
OrganisasiSTIKes Kusuma Husada Surakarta
Nama KontakSoqib Abu Hasan, A. Md
AlamatJl. Jaya Wijaya No.11
KotaSurakarta
DaerahKadipiro
NegaraIndonesia
Telepon+62-0271-857724
Fax+62-0271-857724
E-mail Administratorsoqib_ah@rocketmail.com
E-mail CKOstikkusuma@yahoo.com

Print ...

Kontributor...

  • Ns. Yeti Hurhayati, M.Kes

    Ns. Dewi Suryandari. M.Kep , Editor: Stikes Kusuma Husada Surakarta

Download...