Path: Top > KTI Kebidanan > 2012 A
Tingkat Pengetahuan Nulipara tentang Tanda-tanda Kehamilan di Dusun Ngeseng Kecamatan Gemolong Kabupaten Sragen
Gray literature from 01 / 2013-04-09 14:07:24
Oleh : Anika Oktaviani B09005, STIKes Kusuma Husada Surakarta
Dibuat : 2013-01-11, dengan 1 file
Keyword : Tingkat Pengetahuan, Nulipara, Tanda-tanda Kehamilan
Subjek : Tanda Kehamilan
ABSTRAK
Latar Belakang : Seorang wanita baru dapat dipastikan hamil jika pemeriksaan telah melihat tanda pasti hamil yaitu mendengar suara detak jantung janin, dapat melihat (dengan ultrasonografi/USG) dan meraba bentuk janin. Tanda-tanda Kehamilan memang sangat dibutuhkan untuk mengetahui kehamilan seorang ibu, hal ini karena, wanita atau ibu hamil memang sangat rentan dan membutuhkan perlakuan yang benar pada masa awal kehamilannya Namun pemeriksaan fisik harus pula memasukkan tanda anggapan dan kemungkinan hamil.
Tujuan : Mengetahui tingkat pengetahuan nulipara tentang tanda-tanda kehamilan di Dusun Ngeseng Kecamatan Gemolong Kabupaten Sragen pada tingkat baik, cukup, dan kurang.
Metode Penelitian : Jenis Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di Dusun Ngeseng Kecamatan Gemolong, Kabupaten Sragen pada bulan Juni 2012. Penelitian ini sampel yang akan diambil yaitu 32 nulipara. Variabel penelitian adalah segala sesuatu yang berbentuk apa penelitian hanya menggunakan variabel tunggal yaitu pengetahuan nulipara tentang tanda-tanda kehamilan. Instrumen penelitian ini adalah kuesioner tertutup yang diisi oleh responden Analisa univariat yaitu menganalisa terhadap tiap variabel dari hasil tiap penelitian untuk menghasilkan distribusi frekuensi
Hasil Penelitian : Tingkat Pengetahuan Nulipara tentang tanda-tanda Kehamilan di Dusun Ngeseng Gemolong Sragen dapat dikategorikan pengetahuan baik sebanyak 6 responden (18,8%), pengetahuan cukup sebanyak 21 responden (65,6%) dan pengetahuan kurang sebanyak 5 responden (15,6%).
Kesimpulan : Tingkat Pengetahuan Nulipara tentang tanda-tanda Kehamilan di Dusun Ngeseng Gemolong Sragen dapat dikategorikan pengetahuan cukup yaitu sebanyak 21 responden (65,6%).
Copyrights : Copyright � 2001 by STIKes Kusuma Husada Surakarta. Verbatim copying and distribution of this entire article is permitted by author in any medium, provided this notice is preserved.
Beri Komentar ?#(0) | Bookmark
| Properti | Nilai Properti |
|---|---|
| ID Publisher | 01 |
| Organisasi | STIKes Kusuma Husada Surakarta |
| Nama Kontak | Soqib Abu Hasan, A. Md |
| Alamat | Jl. Jaya Wijaya No.11 |
| Kota | Surakarta |
| Daerah | Kadipiro |
| Negara | Indonesia |
| Telepon | +62-0271-857724 |
| Fax | +62-0271-857724 |
| E-mail Administrator | soqib_ah@rocketmail.com |
| E-mail CKO | stikkusuma@yahoo.com |
Print ...
Kontributor...
- Pembimbing : Leni Kurniawati, S.ST
, Editor: Stikes Kusuma Husada Surakarta
Download...
Download hanya untuk member.

File : ANIKA Oktaviani B09005_kunci.pdf
(458592 bytes)