Path: Top > Artikel Jurnal Skripsi Keperawatan > ST16 TAHUN 2018 > stikkusuma@yahoo.com

Pengaruh Kombinasi Senam Bugar Lansia dan Nafas Dalam Terhadap Tekanan Darah pada Lansia dengan Hipertensi di Puskesmas Andong Boyolali

Undergraduate Theses from 01 / 2019-11-15 02:59:54
Oleh : Pujiati NIM. ST 142051, STIKes Kusuma Husada Surakarta
Dibuat : 2017-05-18, dengan 2 file

Keyword : senam bugar, lansia, tekanan darah, hipertensi

ABSTRAK



Berdasarkan data SusenasTahun 2012, BadanPusatStatistik RI sebaranpenduduklansiamenurutprovinsi, persentasependuduklansia paling tinggiada di Provinsi DI Yogyakarta (13,04%), JawaTimur (10,40%) danJawa Tengah (10,34%).Kebayakanindividulansiamenganggapdirinyadalamkeadaansehat, namunempatdarilimalansia yang mengalamiartritis, hipertensi, kerusakanpendengaran, penyakitjantung, katarakdan lain-lain. Berdasarstudipendahuluan yang dilakukanpadaKelompokLansiaPuskesmasAndongBoyolaliterdapatsebanyak 16 KelompokLansia. Data yang diperolehdariPuskesmasAndongBoyolalisebagianbesarmengalamihipertensi



Tujuanpenelitianiniuntukmengetahuipengaruhkombinasisenambugarlansiadannafasdalamterhadaptekanandarahpadalansiadenganhipertensi di PuskesmasAndongBoyolali



Jenispenelitian yang digunakanadalahpenelitiankuantitatifdenganrancanganpenelitian pre eksperimen design.Populasipenelitianlansia 50 lansia.besarsampel yang digunakandalampenelitianiniadalah 50 lansiamenggunakanteknik purposive sampling. Penelitianinisebelumnyapenyusunan proposal padabulanJanuari – Februari 2016, penelitiandilaksanakanpadabulanJuli 2016 dilakukan di PuskesmasAndongBoyolali.Analisis yang digunakandalampenelitianiniujianalisis Wilcoxon Signed Rank Test



Hasil penelitian mayoritas responden lansia pertengahan yaitu sebanyak 27 responden (54%), mayoritas perempuan yaitu sebanyak 28 responden (56%) dan mayoritas responden dengan tingkat pendidikan SD yaitu sebanyak 30 responden (60%). Tekanan darah sistolik sebelum dilakukan senam bugar lansia dengan kombinasi nafas dalam didapatkan nilai median 140 dan tekanan darah diastolik nilai median 90 serta tekanan darah sistolik nilai median 130 dan. Ada pengaruh kombinasi senam bugar lansia dan nafas dalam terhadap tekanan darah pada lansia dengan hipertensi di Puskesmas Andong Boyolali dengan signifikan sebesar 0,00 (p < 0,05).




Kata Kunci : senam bugar, lansia, tekanan darah, hipertensi

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publisher01
OrganisasiSTIKes Kusuma Husada Surakarta
Nama KontakSoqib Abu Hasan, A. Md
AlamatJl. Jaya Wijaya No.11
KotaSurakarta
DaerahKadipiro
NegaraIndonesia
Telepon+62-0271-857724
Fax+62-0271-857724
E-mail Administratorsoqib_ah@rocketmail.com
E-mail CKOstikkusuma@yahoo.com

Print ...

Kontributor...

  • Anita Istiningtyas, S.Kep., Ns., M.Kep



    Isnaini Rahmawati, S.Kep., Ns., MAN, Editor: Stikes Kusuma Husada Surakarta

Download...