Path: Top > Skripsi Keperawatan > 2017

PENGARUH TERAPI ACCUPRESSURE PADA TITIK REN CV13TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS TIDUR PADA LANSIA DIPANTI WREDHA DHARMA BAKTI KASIH SURAKARTA

Undergraduate Theses from 01 / 2018-07-02 07:44:38
Oleh : Jonatan Ananta Dian Pracaswara NIM S14030, Eldersc0de
Dibuat : 2018-07-02, dengan 1 file

Keyword : Accupresure, Titik Ren CV13, Kualitas Tidur, Lansia.

PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN

STIKES KUSUMA HUSADA SURAKARTA

2018


Jonatan Ananta Dian Pracaswara


PENGARUH TERAPI ACUPRESSURE PADA TITIK REN CV13 TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS TIDUR PADALANSIA DIPANTI WREDA DARMA BHAKTI KASIH SURAKARTA





Tidur merupakan suatu keadaan yang berulang-ulang dan bergantian, perubahan status kesadaran yang terjadi pada periode tertentu. Jika seeorang memproleh tidur yang cukup, maka mereka merasa tenaganya pulih. Bahwa tidur merupakan bagian dari penyembuhan dan perbaikan. Lansia dengan gangguan tidur juga dapat mempengaruhi kualitas hidupnya. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui adakah pengaruh terapi accupresure pada titik ren CV13 terhadap peningkatan kualitas tidur pada lansia di Panti Wreda Darma Bhakti Kasih Surakarta.

Desain penelitian ini menggunakan Pra eksperimen dengan One-Group Pretest-Posttest Design dengan menggunakan pendekatan Nonprobality Sampling dengan Total Sampling yang dilakukkan di Panti Wreda Darma Bhakti Kasih Surakarta dengan jumlah responden 30 responden. Insrumen penelitian menggunakan Quisioner PSQI (pre-test). Analisa data menggunakan uji dengan Wilcoxon.

Hasil penelitian diketahui 30 responden (100%) dengan kualitas tidur buruk sebelum diberikan terapi Accupresure CV13 dan setelah diberikan terapi accupresure kepada 30 responden (100%) dihasilkan kualitas tidur baik. Hasil uji Wilcoxon diperoleh nilai z-score = -4,863 dengan p-value = 0,00.


Kata kunci : Accupresure, Titik Ren CV13, Kualitas Tidur, Lansia.

Daftar Pustaka : 16 (2010-2017)

Deskripsi Alternatif :

BACHELOR’S DEGREE PROGRAM IN NURSING

KUSUMA HUSADA COLLEGE OF HEALTH SCIENCES OF SURAKARTA

2018


Jonatan Ananta Dian Pracaswara


EFFECT OF ACUPRESSURE ON REN CV-13 ACUPUNCTURE POINT ON THE SLEEP QUALITY OF THE ELDERLIES AT DARMA BHAKTI KASIH NURSING HOME OF SURAKARTA


Sleep is a condition which is performed repeatedly and alternately or the change of awareness status in a certain period. If one has adequate sleep, he or she will feel that he or she has regained or recovered his or her energy. Sleep is a part of recovery and improvement. Sleep disorder of the elderlies can affect the quality of their life. The objective of this this research is to investigate the effect of the acupressure on Ren CV-13 acupuncture point on the sleep quality of the elderlies at Darma Bhakti Kasih Nursing Home of Surakarta.

This research used the pre-experimental research method with One-Group Pretest-Posttest Design. It was conducted at Darma Bhakti Kasih Nursing Home of Surakarta. Nonprobability Sampling with Total Sampling was used to determine its samples. They consisted of 30 respondents. The data of the research were collected by using the PSQI Questionnaire (pre-test). They were analyzed by using the the Wilcoxon’s Test.

The result of the research shows that 30 respondents (100%) had bad sleep quality prior to the administration of acupressure on Ren C-13 acupuncture point, and following its administration, all of the respondents (100%) had good sleep quality. The result of the Wilcoxon’s Test shows that the z-score was -4.863 with the p-value = 0.00. Thus, the acupressure on Ren CV-13 acupuncture point had a positive and significant effect on the sleep quality of the elderlies at Darma Bhakti Kasih Nursing Home of Surakarta


Keywords: Acupressure, Ren CV-13 acupuncture point, sleep quality, elderlies

References: 16 (2010-2017)




Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publisher01
OrganisasiEldersc0de
Nama KontakSoqib Abu Hasan, A. Md
AlamatJl. Jaya Wijaya No.11
KotaSurakarta
DaerahKadipiro
NegaraIndonesia
Telepon+62-0271-857724
Fax+62-0271-857724
E-mail Administratorsoqib_ah@rocketmail.com
E-mail CKOstikkusuma@yahoo.com

Print ...

Kontributor...

  • bc.Yeti Nurhayati, M.kes, Editor: Stikes Kusuma Husada Surakarta

Download...