Path: Top > NASKAH PUBLIKASI D3 PERAWAT 2019

ASUHAN KEPERAWATANPADA PASIEN DIABETES MELLITUS DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN NUTRISI

Undergraduate Theses from 01 / 2019-10-03 11:07:13
Oleh : AGUS BUDI PURWOKO NIM.P.16056, STIKes Kusuma Husada Surakarta
Dibuat : 2019-10-03, dengan 1 file

Keyword : Diabetes mellitus tipe II, penurunan kadar gula darah, slow deep breathing.



Diabetes mellitus adalah sekumpulan gangguan metabolik yang ditandai dengan peningkatan kadar glukosa (hiperglikemia) akibat kerusakan pada sekresi insulin, kerja insulin atau keduanya. Hiperglikemia jangka panjang dapat berperan menyebabkan komplikasi mikrovaskuler kronik (penyakit ginjal dan mata) dan komplikasi neuropatik. Salah satu penatalaksanaan pada pasien diabetes mellitus yang mengalami ketidakstabilan kadar gula darah dengan cara pemberian teknik slow deep breathing. Teknik slow deep breathing dapat menurunkan kadar gula dalam darah. Tujuan dilakukan studi kasus ini adalah untuk mengetahui gambaran asuhan keperawatan pada pasien diabetes mellitus dalam pemenuhan kebutuhan nutrisi. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan menggunakan metode pendekatan studi kasus. Subjek dalam studi kasus ini adalah satu orang pasien diabetes mellitus dengan diagnosa keperawatan ketidakstabilan kadar gula darah berhubungan dengan diabetes mellitus. Hasil studi kasus ini menunjukkan bahwa pengelolaan asuhan keperawatan pada pasien diabetes mellitus dalam pemenuhan kebutuhan nutrisi dengan masalah resiko ketidakstabilan kadar gula darah yang dilakukan tindakan keperawatan dengan memberikan teknik slow deep breathing selama 3 hari berturut-turut didapatkan hasil terjadi penurunan kadar gula darah dari 280 mg/dL menjadi 152 mg/dL. Rekomendasi tindakan slow deep breathing pada pasien diabetes mellitus untuk menurunkan kadar gula darah.

Deskripsi Alternatif :



Diabetes mellitus adalah sekumpulan gangguan metabolik yang ditandai dengan peningkatan kadar glukosa (hiperglikemia) akibat kerusakan pada sekresi insulin, kerja insulin atau keduanya. Hiperglikemia jangka panjang dapat berperan menyebabkan komplikasi mikrovaskuler kronik (penyakit ginjal dan mata) dan komplikasi neuropatik. Salah satu penatalaksanaan pada pasien diabetes mellitus yang mengalami ketidakstabilan kadar gula darah dengan cara pemberian teknik slow deep breathing. Teknik slow deep breathing dapat menurunkan kadar gula dalam darah. Tujuan dilakukan studi kasus ini adalah untuk mengetahui gambaran asuhan keperawatan pada pasien diabetes mellitus dalam pemenuhan kebutuhan nutrisi. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan menggunakan metode pendekatan studi kasus. Subjek dalam studi kasus ini adalah satu orang pasien diabetes mellitus dengan diagnosa keperawatan ketidakstabilan kadar gula darah berhubungan dengan diabetes mellitus. Hasil studi kasus ini menunjukkan bahwa pengelolaan asuhan keperawatan pada pasien diabetes mellitus dalam pemenuhan kebutuhan nutrisi dengan masalah resiko ketidakstabilan kadar gula darah yang dilakukan tindakan keperawatan dengan memberikan teknik slow deep breathing selama 3 hari berturut-turut didapatkan hasil terjadi penurunan kadar gula darah dari 280 mg/dL menjadi 152 mg/dL. Rekomendasi tindakan slow deep breathing pada pasien diabetes mellitus untuk menurunkan kadar gula darah.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publisher01
OrganisasiSTIKes Kusuma Husada Surakarta
Nama KontakSoqib Abu Hasan, A. Md
AlamatJl. Jaya Wijaya No.11
KotaSurakarta
DaerahKadipiro
NegaraIndonesia
Telepon+62-0271-857724
Fax+62-0271-857724
E-mail Administratorsoqib_ah@rocketmail.com
E-mail CKOstikkusuma@yahoo.com

Print ...

Kontributor...

  • Fakhrudin Nasrul Sani, S.Kep., Ns., M.Kep, Editor: Stikes Kusuma Husada Surakarta

Download...